Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2023

Workshop Menulis

Gambar
Bersama kedua rekan, penulis hadir di acara Workshop Menulis pada hari Ahad, 24 September 2023 . Acara dilaksanakan di gedung guru ,Tanah Abang Jakarta Pusat. Acara ini diselenggarakan oleh Asosiasi Guru Penulis PGRI bekerja sama dengan Guru Honor dan PPPK. Ada Dress code dalam kegiatan ini, kami harus menggunakan baju batik PGRI . Alhasil kami 'meminjam ' saja ke saudara atau teman yang PNS . Aku meminjam batik ke Adik Ipar yang kebetulan beliau PNS.  Satu hal yang sangat berkesan, setelah kurang lebih 23 tahun menjadi guru ,  alhasil baru kali ini menginjakan kaki di gedung Guru. Bagiku gedung PGRI pusat sangat nyaman  dan aku merasa bagian dari gedung itu karena ada nilai historis tentang profesi saat ini AKu Seorang Guru. 

Rasa kehilangan itu......

Gambar
Kami lahir dari seorang ibu yang luar biasa. Mamah Zenab .....itu nama panggilan kesayangan untuk ibu kami tercinta. Dari rahim mamah Zenab lahir 4 orang perempuan termasuk diriku dan 5 orang laki laki . Kami dibesarkan dalam sebuah keluarga Wirausaha. Ayah kami.....Bapak Eso.....beliau adalah sosok pengusaha sejati.  Mengarungi belantara wirausaha telah dilalui oleh seorang Bapak Eso. Mulai dari usaha Batik Tulis, Kue kering dan kerupuk .....semua dijalani dengan penuh semangat dan m

BAB 2 . BELAJAR MENULIS INA

BAB 2  BIANG KEROK Bu Mona bernafas lega dan mengucapkan syukur yang tak terhingga karena tanpa harus meminta kelas kepada Bu Nety , Nara masuk di kelas 6A. " Mama terima kasih ya,"  Nara mencium tangan mamanya berkali kali . Bu Mona tersenyum bahagia menatap putri kecil di samping yang memegang erat tangan kirinya sambil dicium berkali kali. Tangan kanannya tetap kokoh memegang kemudi sambil mengawasi jalan di depannya.   " Iya sayang, sama- sama . Mama bahagia anak mama sekarang sudah kelas 6.  Sebentar lagi masuk SMP ". Bu Mona mengelus kepala bayi kecilnya , yang hari ini   memakai Jilbab putih dan memakai baju seragam putih putih.  Hari ini hari pertama  masuk sekolah. Orang tua siswa banyak yang mengantar putra putrinya  .